Postingan

Boboiboy The Movie 2 ?? Film animasi dari Malaysia! || Remaja, Yuk Nonton Film

Gambar
Halo semuanya! Kali ini, Al mau membahas tentang Film dari Malaysia, negara tetangga kita, nih! Boboiboy the Movie 2 yang tayang tahun lalu alias tahun 2019. Ada yang sudah nonton? atau belum pernah nonton? atau kalian salah satu penggemar dari animasi Boboiboy ini?!! • Sinopsis: Boboiboy, si superhero elemental, yang telah menginjak usia remaja ini sekarang menjadi anggota TAPOPS bersama dengan teman temannya yang lain. Tugas mereka adalah menjaga semua power sphera dari tangan jahat yang ingin menyalahgunakan kekuatan power sphera. Berpuluh - puluh misi sudah mereka laksanakan dan ini saatnya mereka istirahat dan kembali ke bumi untuk menemui keluarga mereka. Namun, siapa sangka? liburan mereka tertunda karena stasiun TAPOPS telah diserang oleh seseorang bernama "Retak'ka" yang disebut - sebut sebagai penguasa elemental yang legenda. Dia adalah pemilik asal kuasa elemental itu yang sekarang berada di tangan Boboiboy. Retak'ka datang untuk merebut kembali kuasa eleme...

Cara Mudah Membuat Tepung Beras || Remaja Bisa Masak

 Halo semuanya. Jadi di artikel kali ini aku bakal kasih tau kalian cara membuat tepung beras dengan bahan seadanya dirumah. Simpel kok.  Tepung beras biasa digunakan untuk membuat berbagai macam makanan. Contohnya seperti peyek, bubur sumsum, dan lain - lain. Tepung beras menggunakan beras sebagai bahan utamanya. Iya, cuma beras doang kok. Sekarang, tepung beras sudah banyak di jual di pasar, toko swalayan, atau warung sembako. Harganya kisaran rp. 00.000 sampai rp. 00.000.  Berikut bahan, alat, dan cara membuat tepung beras.

Cara Membuat French Fries crispy Anti Gagal || Remaja Bisa Masak

Gambar
 Halo teman - teman yang sedang membaca artikel ini. Apakabar? semoga sehat selalu ya.  Kalian pernah ke tempat makan cepat saji yang jual kentang goreng gak?  Atau bahasa Inggrisnya itu French Fries. Makanan berbahan dasar kentang dari umbi umbian ini banyak yang suka loh. Apalagi kalau krispi gimana gitu.  Pengen tau cara bikinnya? Aku bakal kasih resep bikin kentang goreng di rumah aja. Pertama kali bikin, langsung jadi. Enak, krispi, gak gosong. Alhamdulillah Okee, kita mulai. KENTANG GORENG KRISPI Bahan dan alat:    Kentang 3-4 Buah (boleh kentang biasa atau yang sudah dipotong potong alias yg frozen) Tepung terigu 300 Gram atau secukupnya (takut kurang atau kelebihan) Tepung serbaguna crispy 260 Gram atau secukupnya (takut kurang atau kelebihan) Wadah / Mangkuk 2 Baskom 1 Talenan 1 Pisau 1 wajan 1 minyak secukupnya, agak banyak biar kentangnya kerendem. Sendok  Langkah langkah: (Buat yang pakai kentang yang udah berbentuk (beli di toko swalayan),...

Si penulis blog

  Assalamualaikum, Hai semua!  Kalian bisa panggil aku "Aliya" atau "Al" sebagai nama pena aku disini. Aku masih remaja sama kayak yang baca, mungkin? hihi. Hobi sama kayak remaja lain, main handphone , rebahan, ngemil, dan lain - lain. Iya, aku mau buat kalian nyaman sama blog ini. Supaya kalian gak merasa "Ah, bosen banget nih blog. Gaseru."  Seperti yang kalian tau, zaman sekarang teknologi mulai berkembang. Mau gak mau, kita sebagai penerus masa depan bangsa (eak) harus belajar tentang teknologi. Tapi bukan berarti pelajaran di luar teknologi gak kalian pelajarin! Ohiya, mau jujur - jujuran nih. Aku suka mata pelajaran B Inggris. Dan 'musuh' aku itu matematika sama IPA. Kadang pelajaran prakarya yang kebanyakan praktik juga ikutan jadi musuh, huhu. Walaupun gitu, aku cuma gak bisa atau gak terlalu ngerti sama pelajarannya, bukan berarti bener bener ninggalin pelajaran itu. Ya, mau gimana pun, MTK sama IPA juga penting, yekan? Pada blog ini, aku...